Umumnya kita lebih sering
mendengar atau membeli notebook buatan luar negeri seperti COMPAQ, ACER, DELL,
Asus dll, tapi perlu kita ketahui bahwa indonesia juga mampu merakit notebook
yang tidak kalah bersaing dengan produk dari luar negeri selain itu dari segi
harga pun lebih murah dari Produk luar, nhah pada postingan kali ini saya akan
menjabarkan Notebook buatan dalam negeri, oke langsung saja di baca
Notebook ini mulai dirilis dan dipasarkan pada tahun 2004 dengan slogan
Your lifetime partner nya notebook
ini berusaha untuk memuaskan para konsumenya, yang menjadi nilai plus axioo
juga sudah hadir di beberapa negara (singapura, thailand vietnam, malaysia),
dan saya pun berharap Produk ini tidak hanya hadir di beberapa negara saja, tapi bisa hadir di seluruh negara
2. Zyrex
Awalnya saya mengira ini adalah produk asing, tapi setelah saya baca
referensi di internet ternyata zyrex adalah produk asli indonesia yang di produksi dan didistribusikam oleh PT.Zyrexindo mandiri buana desain yang
bertempat di jakarta, yang menjadi nilai plus dari Produk ini adalah hampir seluruh komponen zyrex merupakan
buatan dalam negeri
3. Elevo
Walaupun dari spesifikasinya hampir mirip dengan tablet android, Notebook
produksi PT. Elevo Technology Indonesia
ini cocok bagi kita yang berkantong cekak (hehehe), karena notebook ini cukup
di banderol dengan harga sekitar 1 jutanan, tapi walaupun murah kita sudah
mendapatkan fitur-fitur yang lumayan (menurut saya notebook ini cocok buat orang
tua yang kepingin mengenalkan putra-putrinya pada notebook)
4. Byon
Menurut teman saya yang sudah lama bekerja di dunia perteknisian (whah
apa lagi ini ) Notebook ini mempunyai konsep unik, yaitu notebook ini bisa kita
upgrade menjadi seperti PC Dekstop
5. Advan
Notebook ini merupakan pesaing terdekat dari axioo, nhah vendor yang
satu ini memiliki keunggulan dalam bidang bidang service dan garansi dan
menurut kabar terbaru Produk baru saja merilis netbook yang kualitsnya tidak
kalah dengan vendor-vendor asing
6. Forsa
notebook yang mulai meramaikan Produk lokal pada tahun 2006 ini lumayan
aktif ikut pameran-pameran elektronik (kebetulan dapet info dari temen yang PSG
di luar kota)
7. Notebook yang
belum dikenal
Lho kok? Sebenarnya ada banyak notebook Produk indonesia (saya pernah
dengar berita tentang notebook hasil rakitan teman-teman dari salah satu SMK di
jawa timur), namun karena kurang nya promosi jadi banyak orang yang belum tahu,
semoga kedepan ada banyak Produk-Produk lokal yang muncul ke permukaan dan dapat
bersaing dengan Produk-Produk dari luar
blog yang gw udah
ReplyDeletefollow dan komen succes
atas nama Bagas wahyu
follow bac k dan beri komentar
http://tutorials1927.blogspot.com/
Udah sya folbck mas a/n joshua megantara
DeleteSMK relion juga produksi indonesia sob, dulu temen ada yang make dan speknya ga terlalu jelek juga, ditunggu kunjungan baliknya
ReplyDeleteIya mas, sbtlmya masi banyak banget,
Deletecuman karena kurangnya promosi jadinya belum bnyak yg tau mas
siph ini aku kunjungin blek mas
aku yang tau hanya forsa..
ReplyDeleteo y mas, follow back dan comment back ya mas,
http://javakahuripan.blogspot.com/
Hoho
Deleteiya mas mungkin krna sering ikud pameran itu jadi lumayan banyak yang tau
Okrex ntar kalu OL pasti aku folbAck, ini Via HP mas hehe
maju terus pasar indonesia
ReplyDeletevisit back
Betul gan smoga ke dpan Pasar Indonesia dapat bersaing d tingkat internasional
Deleteinfo menarik.
ReplyDeleteVISIT BACK :: http://blog-kepo.blogspot.com
Hoho thx gan, smoga dapat bermanfaat
Deletewah gw malah baru tau kalo advan ama axioo itu buatan indo,,,,jadi tambah bangga nih
ReplyDeletenice article
Kalu yang axioo ane udah tau dri dulu gan,
Deletetpi kalu Advan stelah ane cri" refrensi di internet tnyata it jga merk Indonesia hoho
Wah saya dari SMKN 2 Surabaya emang sering ngerakit Notebook Zyrek gan ,, mantep deh artikelnya :D
ReplyDeleteWah dari SMK juga ya gan hhoho,
Deletekalu aku dulu pas SMK n waktu PSG ndak pernah rakit NB produk Indonesia, tp aku pling sering rakit ACER!!
Maju Terus gan!!
SMK BISA
Hoho iyaa gan,
ReplyDeletebru tau ya!!?
makasih sudah mau berbagi ilmu komputer di blognya :DD
ReplyDeletesalam blogger :D
http://www.rawatweb.com
solusi merawat web anda yang tak terurus
http://www.asianbrilliant.com |
http://www.thekaospolos.com
axioo pasangan hidup anda!! betul itu??
ReplyDeleteHaha emang moto nya kayak gt gan
ReplyDeleteLIFETIME PARTNER
Yas
ReplyDelete